• Tentang Kami
  • Contact
Senin, 11 Desember 2023
Wartatangerang.com
No Result
View All Result
  • Login
  • Home
  • Kabupaten Tangerang
  • Kota Tangerang
  • Kota Tangsel
  • Banten
  • Nasional
  • Indeks
  • Home
  • Kabupaten Tangerang
  • Kota Tangerang
  • Kota Tangsel
  • Banten
  • Nasional
  • Indeks
No Result
View All Result
Morning News
No Result
View All Result
Home Olahraga

Menpora Dito Sambut Baik Rencana Event Trail of The Kings di Kawasan Danau Toba

Oleh: Rizki
Rabu, 23 Agustus 2023 / 23:18 WIB
Menteri Pemuda dan Olahraga Republik Indonesia (Menpora RI) Dito Ariotedjo menyambut baik rencana event olahraga lari trail atau trail run di kawasan Kaldera Danau Toba tahun 2024. Rencana ini disampaikan Badan Pelaksana Otorita Danau Toba (BPODT) dalam audiensi dengan Menpora, Rabu (23/8) di Lantai 10 Graha Kemenpora, Jakarta Pusat. (foto:bagus/kemenpora.go.id)

Menteri Pemuda dan Olahraga Republik Indonesia (Menpora RI) Dito Ariotedjo menyambut baik rencana event olahraga lari trail atau trail run di kawasan Kaldera Danau Toba tahun 2024. Rencana ini disampaikan Badan Pelaksana Otorita Danau Toba (BPODT) dalam audiensi dengan Menpora, Rabu (23/8) di Lantai 10 Graha Kemenpora, Jakarta Pusat. (foto:bagus/kemenpora.go.id)

Share on FacebookShare on Twitter

WARTA TANGERANG – Menteri Pemuda dan Olahraga Republik Indonesia (Menpora RI) Dito Ariotedjo menyambut baik rencana event olahraga lari trail atau trail run di kawasan Kaldera Danau Toba tahun 2024.

Rencana ini disampaikan Badan Pelaksana Otorita Danau Toba (BPODT) dalam audiensi dengan Menpora, Rabu (23/8) di Lantai 10, Kemenpora, Jakarta Pusat.

READ ALSO

Event Paramount Walk Color 2023, Band Gigi Tampil Garang di Gading Serpong

Festival Cisadane Dimeriahkan Kejurda Open Arung Jeram

Direktur Utama BPODT Jimmy Bernando Panjaitan mengatakan, event ini dalam rangka memasarkan dan makin mengenalkan pariwisata Danau Toba kepada masyarakat dunia.

Termasuk dalam rangka menggeliatkan kegiatan pariwisata Danau Toba guna menggerakkan perekonomian di sekitarnya.

“Pariwisata di Danau Toba tidak akan maju kalau tidak ada aktivitasnya. Karena itu salah satunya kami menginisiasi kegiatan Trial Run, yang nantinya akan melibatkan unsur-unsur di sekitarnya, termasuk kepemudaan,” tutur Jimmy yang hadir bersama National Geographic Indonesia selaku mitra dalam kegiatan ini.

Bertajuk “Trail of The Kings: Toba Kaldera”, kegiatan ini akan memadukan olahraga lari trail dengan pesona wisata alam yang dimiliki kawasan Danau Toba. Apalagi kondisi kaldera Danau Toba dianggap tepat untuk kegiatan lari lintas alam.

Bukan sekadar event, Trail of The Kings ini menggandeng langsung Ultra-Trail du Mont-Blanc (UTMB), event trail run terbesar dan prestisius tingkat dunia.

Malahan event ini disebut sebagai olimpiade bagi pelari trail run seluruh dunia. Sehingga dianggap telat untuk makin memperkenalkan pariwisata Danau Toba sekaligus Indonesia ke pentas dunia.

“Kami memang menyasar untuk ikut UTMB. Karena untuk Indonesia, salah satu yang menjadi pendekatan pariwisata adalah Danau Toba karena dianggap menjual,” beber Jimmy.

Kata dia, salah satu syarat yang diminta UTMB yaitu ada dukungan dari pemerintah dalam pelaksanaannya. Untuk itu BPODT mengharapkan dukungan dari kementerian terkait di Pemerintah, yaitu Kemenpora dan Kemenparekraf.

Menanggapi pemaparan tersebut, Menpora Dito menyatakan siap memberikan dukungan yang diperlukan. Menurut Menpora kegiatan ini bagus dan masuk akal bila melihat kondisi pariwisata di Danau Toba.

Lebih lanjut Menpora Dito mengingatkan pihak penyelenggara untuk tidak lupa mengajak asosiasi olahraganya yaitu Asosiasi Lari Trail Indonesia (ALTI). Menpora juga meyakini banyak brand yang akan tertarik untuk menjadi sponsor event ini.

“Kegiatan-kegiatan seperti ini biasanya banyak brand yang tertarik mensponsori. Selain itu kalau bisa dibikin juga kategori 5 kilometer yang bisa melibatkan masyarakat untuk ikut,” tutur Menpora Dito.(*)

 

Tags: Danau TobaEvent Trail of The KingsMenpora Dito
Previous Post

Jangan Remehkan Kelainan Pulang pada Anak, Ini Akibatnya!

Next Post

Menpora Dito Harap Anugerah RAD Jadi Inspirasi Daerah Lain Dalam Pelayanan Kepemudaan

Related Posts

Event Paramount Walk Color 2023, Band Gigi Tampil Garang di Gading Serpong
Olahraga

Event Paramount Walk Color 2023, Band Gigi Tampil Garang di Gading Serpong

Oleh: Rizki
Sabtu, 9 Desember 2023 / 19:45 WIB
Festival Cisadane Dimeriahkan Kejurda Open Arung Jeram
Olahraga

Festival Cisadane Dimeriahkan Kejurda Open Arung Jeram

Oleh: Rizki
Kamis, 23 November 2023 / 18:50 WIB
ISSOM Putaran Keenam, One Make Race Honda Brio Speed Challenge 2023 Berjalan Sengit
Olahraga

ISSOM Putaran Keenam, One Make Race Honda Brio Speed Challenge 2023 Berjalan Sengit

Oleh: Rizki
Minggu, 19 November 2023 / 23:46 WIB
Diikuti Puluhan Peserta, Liga SSB Kota Tangerang Dimulai
Olahraga

Diikuti Puluhan Peserta, Liga SSB Kota Tangerang Dimulai

Oleh: Rizki
Minggu, 19 November 2023 / 23:22 WIB
Tangerang League U-19 Diikuti 20 Tim 
Olahraga

Tangerang League U-19 Diikuti 20 Tim 

Oleh: Rizki
Minggu, 19 November 2023 / 16:20 WIB
Tim Piala Soeratin Persikota Berjuang di Tingkat Provinsi Banten
Olahraga

Tim Piala Soeratin Persikota Berjuang di Tingkat Provinsi Banten

Oleh: Rizki
Kamis, 16 November 2023 / 23:00 WIB
Next Post
Menpora Dito Harap Anugerah RAD Jadi Inspirasi Daerah Lain Dalam Pelayanan Kepemudaan

Menpora Dito Harap Anugerah RAD Jadi Inspirasi Daerah Lain Dalam Pelayanan Kepemudaan

Discussion about this post
















WARTA TERKINI

Ratusan Mahasiwa STIE PPI Citra Raya Cikupa Diwisuda

Ratusan Mahasiwa STIE PPI Citra Raya Cikupa Diwisuda

Sabtu, 9 Desember 2023 / 19:57 WIB
Event Paramount Walk Color 2023, Band Gigi Tampil Garang di Gading Serpong

Event Paramount Walk Color 2023, Band Gigi Tampil Garang di Gading Serpong

Sabtu, 9 Desember 2023 / 19:45 WIB
Walikota Arief Pantau Pompa Air Situ Bulakan

Walikota Arief Pantau Pompa Air Situ Bulakan

Sabtu, 9 Desember 2023 / 19:02 WIB
All New Honda Accord RS e:HEV Dilengkapi Google Built-in

All New Honda Accord RS e:HEV Dilengkapi Google Built-in

Sabtu, 9 Desember 2023 / 18:51 WIB
Ribuan Peserta Paramount Color Walk 2023 Tumpah Ruah di Gading Serpong

Ribuan Peserta Paramount Color Walk 2023 Tumpah Ruah di Gading Serpong

Sabtu, 9 Desember 2023 / 09:14 WIB
Walikota Arief Gerak Jalan dan Senam Sehat Bareng Kader Posyandu

Walikota Arief Gerak Jalan dan Senam Sehat Bareng Kader Posyandu

Jumat, 8 Desember 2023 / 19:13 WIB
Soal Pengungsi Rohingya, Pemerintah Berikan Bantuan dengan Utamakan Kepentingan Masyarakat Setempat

Soal Pengungsi Rohingya, Pemerintah Berikan Bantuan dengan Utamakan Kepentingan Masyarakat Setempat

Jumat, 8 Desember 2023 / 18:56 WIB
Presiden Jokowi Terima IHPS I Tahun 2023, 80 K/L Predikat WTP

Presiden Jokowi Terima IHPS I Tahun 2023, 80 K/L Predikat WTP

Jumat, 8 Desember 2023 / 16:54 WIB
Facebook Twitter Instagram Youtube
Wartatangerang.com

  • Tentang Kami
  • Disclaimer
  • Kode Etik
  • Pedoman
  • Privacy Policy
  • Contact

© 2022 Wartatangerang.com | Situs Berita dan Informasi Seputar Tangerang

No Result
View All Result
  • Home
  • Kabupaten Tangerang
  • Kota Tangerang
  • Kota Tangsel
  • Banten
  • Nasional
  • Indeks

© 2022 Wartatangerang.com | Situs Berita dan Informasi Seputar Tangerang

Welcome Back!

Login to your account below

Forgotten Password?

Retrieve your password

Please enter your username or email address to reset your password.

Log In

Add New Playlist