• Tentang Kami
  • Contact
Rabu, 12 November 2025
Wartatangerang.com
No Result
View All Result
  • Login
  • Home
  • Kabupaten Tangerang
  • Kota Tangerang
  • Kota Tangsel
  • Banten
  • Nasional
  • Indeks
  • Home
  • Kabupaten Tangerang
  • Kota Tangerang
  • Kota Tangsel
  • Banten
  • Nasional
  • Indeks
No Result
View All Result
Warta Tangerang
No Result
View All Result
Home Kesehatan

Harumkan Nama Indonesia, Dokter Eka Hospital Dianugerahi Penghargaan Bergengsi di Asia

Oleh: Rizki
Rabu, 12 November 2025 / 17:05 WIB
Prof. Dr. dr. Sidartawan Soegondo, Sp.PD-KEMD, FINASIM, FACE, yang menjabat sebagai Chairman Diabetes Connection Care di Eka Hospital. (IST)

Prof. Dr. dr. Sidartawan Soegondo, Sp.PD-KEMD, FINASIM, FACE, yang menjabat sebagai Chairman Diabetes Connection Care di Eka Hospital. (IST)

Share on FacebookShare on Twitter

TANGSEL, WT – Dunia kedokteran Indonesia kembali menorehkan prestasi gemilang di kancah internasional. Prof. Dr. dr. Sidartawan Soegondo, Sp.PD-KEMD, FINASIM, FACE, yang menjabat sebagai Chairman Diabetes Connection Care di Eka Hospital, dianugerahi Penghargaan Augusto D. Litonjua Pillars in Diabetes Education Award Lecture.

Penghargaan bergengsi ini diberikan oleh Philippine Center for Diabetes Education Foundation, Inc. sebagai bentuk pengakuan atas kontribusi luar biasa Prof. Sidartawan dalam bidang edukasi, pemberdayaan pasien diabetes, serta peningkatan kapasitas tenaga kesehatan profesional di seluruh kawasan Asia.

READ ALSO

Kupas Tuntas Bahaya Kaki Diabetes dan Pentingnya Kontrol Gula Darah

Jangan Abai! 8 Faktor Risiko Kanker Payudara dan Langkah Deteksi Dini yang Bisa Selamatkan Hidup Anda

Penyerahan penghargaan prestisius ini berlangsung pada acara tahunan National Assembly of Diabetes Educators (NADE) di Makati Diamond Residences, Makati City, Filipina, pada 12 November 2025.

Edukasi Diabetes di Asia: Aspek Unik dan Tantangan

Dalam kesempatan yang sama, Prof. Sidartawan Soegondo diundang sebagai pembicara kunci untuk menyampaikan kuliah ilmiah. Topik yang dibawakannya, “Diabetes in Asians: Unique Aspects Impacting Diagnosis and Care”, menarik perhatian dan disambut antusias oleh peserta yang berasal dari berbagai negara Asia.

Keberhasilan Prof. Sidartawan ini tidak hanya mengharumkan nama Eka Hospital tetapi juga membawa nama baik Indonesia di mata dunia, khususnya dalam bidang kedokteran dan manajemen penyakit kronis seperti diabetes.

“Penghargaan ini merupakan hasil dari kolaborasi, kerja keras, dan dedikasi seluruh tim dalam meningkatkan kualitas edukasi dan penanganan diabetes, khususnya di Asia. Saya merasa terhormat dan berharap pencapaian ini bisa menjadi inspirasi bagi tenaga medis dan masyarakat Indonesia,” ucap Prof. Sidartawan.

Penghargaan ini menegaskan posisi Indonesia sebagai salah satu pemain kunci dalam pengembangan dan edukasi kesehatan di tingkat regional, khususnya terkait penyakit diabetes yang prevalensinya tinggi di Asia. (RIZ)

Tags: Augusto D. Litonjua Pillars in Diabetes Education AwardChairman Diabetes Connection Care Eka HospitalDiabetes Connection CenterDiabetes in Asians Unique AspectsEdukasi Diabetes AsiaEka Hospital BSDManajemen Penyakit Kronis IndonesiaNational Assembly of Diabetes Educators (NADE)Penghargaan Diabetes InternasionalProf Sidartawan Soegondo

Temukan berita terkini Wartatangerang.com di Google News. Untuk mengikuti silakan klik tanda bintang*

Previous Post

LBH Tangerang Buka Layanan Pengaduan Korban Bullying

Related Posts

Kupas Tuntas Bahaya Kaki Diabetes dan Pentingnya Kontrol Gula Darah
Kesehatan

Kupas Tuntas Bahaya Kaki Diabetes dan Pentingnya Kontrol Gula Darah

Oleh: Rizki
Kamis, 6 November 2025 / 14:04 WIB
Jangan Abai! 8 Faktor Risiko Kanker Payudara dan Langkah Deteksi Dini yang Bisa Selamatkan Hidup Anda
Kesehatan

Jangan Abai! 8 Faktor Risiko Kanker Payudara dan Langkah Deteksi Dini yang Bisa Selamatkan Hidup Anda

Oleh: Rizki
Rabu, 29 Oktober 2025 / 17:55 WIB
Jangan Panik! Dokter Bedah Eka Hospital Jelaskan Perbedaan Benjolan Jinak dan Kanker Payudara
Kesehatan

Jangan Panik! Dokter Bedah Eka Hospital Jelaskan Perbedaan Benjolan Jinak dan Kanker Payudara

Oleh: Rizki
Selasa, 28 Oktober 2025 / 19:49 WIB
Jangan Salah Mengenali, Ini Perbedaan Diabetes Tipe 1 dan Tipe 2
Kesehatan

dr. Timoteus Richard: Diabetes Bisa Dicegah dengan Perubahan Gaya Hidup Sederhana

Oleh: Rizki
Senin, 27 Oktober 2025 / 20:53 WIB
Kota Tangerang Bebas AIDS 2030, Layanan HIV dan VCT Gratis di Puskesmas hingga Dukungan Komunitas Diperkuat
Kesehatan

Kota Tangerang Bebas AIDS 2030, Layanan HIV dan VCT Gratis di Puskesmas hingga Dukungan Komunitas Diperkuat

Oleh: Rizki
Rabu, 22 Oktober 2025 / 09:27 WIB
Skrining hingga ARV Gratis! Pemkot Tangerang Serius Tangani ODHIV
Kesehatan

Skrining hingga ARV Gratis! Pemkot Tangerang Serius Tangani ODHIV

Oleh: Rizki
Selasa, 14 Oktober 2025 / 09:18 WIB

Discussion about this post



WARTA TERKINI

Harumkan Nama Indonesia, Dokter Eka Hospital Dianugerahi Penghargaan Bergengsi di Asia

Harumkan Nama Indonesia, Dokter Eka Hospital Dianugerahi Penghargaan Bergengsi di Asia

Rabu, 12 November 2025 / 17:05 WIB
LBH Tangerang Buka Layanan Pengaduan Korban Bullying

LBH Tangerang Buka Layanan Pengaduan Korban Bullying

Rabu, 12 November 2025 / 11:23 WIB
Dari Singapura, Indonesia Gaungkan Perlindungan Pekerja Migran dan Perang Melawan TPPO

Dari Singapura, Indonesia Gaungkan Perlindungan Pekerja Migran dan Perang Melawan TPPO

Selasa, 11 November 2025 / 21:10 WIB
Intelijen Kejaksaan Siap Tindak Oknum LSM Pemeras Pejabat di Banten

Intelijen Kejaksaan Siap Tindak Oknum LSM Pemeras Pejabat di Banten

Selasa, 11 November 2025 / 20:27 WIB
FIKES UIN Jakarta Gelar Kuliah Umum Internasional Bersama Profesor University of San Carlos Filipina

FIKES UIN Jakarta Gelar Kuliah Umum Internasional Bersama Profesor University of San Carlos Filipina

Selasa, 11 November 2025 / 15:23 WIB
Imigrasi Banten Gelar FGD Perkuat Peran Desa Binaan dalam Pencegahan TPPO dan TPPM

Imigrasi Banten Gelar FGD Perkuat Peran Desa Binaan dalam Pencegahan TPPO dan TPPM

Selasa, 11 November 2025 / 13:36 WIB
CMA CGM Foundation dan Happy Hearts Indonesia Perkuat Program CSR di Bidang Pendidikan Lewat Renovasi Empat Sekolah di Surabaya dan Jakarta

CMA CGM Foundation dan Happy Hearts Indonesia Perkuat Program CSR di Bidang Pendidikan Lewat Renovasi Empat Sekolah di Surabaya dan Jakarta

Selasa, 11 November 2025 / 13:32 WIB
Ramada by Wyndham Serpong Hadirkan Nuansa Tropis ‘Aloha 2026’ untuk Liburan Akhir Tahun

Ramada by Wyndham Serpong Hadirkan Nuansa Tropis ‘Aloha 2026’ untuk Liburan Akhir Tahun

Senin, 10 November 2025 / 18:32 WIB
Facebook Twitter Instagram Youtube
Wartatangerang.com

  • Tentang Kami
  • Disclaimer
  • Kode Etik
  • Pedoman
  • Privacy Policy
  • Contact

© 2022 Wartatangerang.com | Situs Berita dan Informasi Seputar Tangerang

Welcome Back!

Login to your account below

Forgotten Password?

Retrieve your password

Please enter your username or email address to reset your password.

Log In

Add New Playlist

No Result
View All Result
  • Home
  • Kabupaten Tangerang
  • Kota Tangerang
  • Kota Tangsel
  • Banten
  • Nasional
  • Indeks

© 2022 Wartatangerang.com | Situs Berita dan Informasi Seputar Tangerang