• Tentang Kami
  • Contact
Rabu, 16 Juli 2025
Wartatangerang.com
No Result
View All Result
  • Login
  • Home
  • Kabupaten Tangerang
  • Kota Tangerang
  • Kota Tangsel
  • Banten
  • Nasional
  • Indeks
  • Home
  • Kabupaten Tangerang
  • Kota Tangerang
  • Kota Tangsel
  • Banten
  • Nasional
  • Indeks
No Result
View All Result
Warta Tangerang
No Result
View All Result
Home Gaya Hidup

NMW Clinic Hadir di Mal Living World Alam Sutera

Oleh: Rizki
Rabu, 2 September 2020 / 18:37 WIB
Share on FacebookShare on Twitter

TANGSEL-Ditengah pandemi Covid-19, kebutuhan wanita khusunya perawatan wajah dan kulit harus benar-benar mendapat pengawasan.

Namun, bagi klinik kecantikan NMW Clinic memberikan kemudahan bagi para pasiennya agar aman untuk mendapatkan perawatan kulit di klinik kecantikan NMW.

READ ALSO

Sejengkal dengan Bandara Soekarno-Hatta, Citadines Connect Airport Jakarta Resmi Beroperasi

Diskon Besar-besaran di Azko Qbig BSD: Kipas Angin hingga Vacuum Cleaner Harga Miring!

“Sebelum datang ke klinik, pasien wajib melakukan konsultasi dan reservasi secara daring yang terkoneksi ke seluruh cabang NMW. Jadi pasien bisa memilih mau perawatan ke cabang mana. Pembayarannya pun bisa dilakukan melalui bank transfer, kartu kredit, dan convenience store,” kata Senior Medical Doctor NMW Clinic, dr. Nataliani Mawardi, dipl. CIBTAC saat meresmikan Klinik NMW di Mal Living World Alam Sutera, Rabu (2/9/2020).

Lanjutnya, setelah pasien melakukan konsultasi, reservasi dan transaksi pembayaran online, langkah selanjutnya yakni pasien wajib melakukan rapid test.

Apabila pasien sudah pernah melakukan rapid test di luar, seperti di klinik atau rumah sakit lain, pasien tinggal menunjukan hasil yang masih valid maksimal hingga 2 minggu sebelum datang ke klinik.

Sebelum masuk klinik, pemeriksaan suhu tubuh terhadap pasien pun dilakukan. Kemudian pasien wajib menggunakan hand sanitizer yang telah disediakan. Seluruh karyawan NMW yang bertugas wajib memakai face shield, masker dan sarung tangan. Lalu pasien wajib melakukan rapid test sebelum melakukan treatment dengan tujuan mencegah penularan Covid-19.

Setelah hasil rapid test non reaktif, pasien pun wajib melapisi pakaian dengan Alat Pelindung Diri (APD) sekali pakai yang telah disediakan.

Penyemprotan ruangan, rutin dilakukan, alat-alat medis pun kerap disterilkan, kemudian bed dengan lapisan bahan sekali pakai berjarak satu meter pun diberlakukan. Pihaknya pun menginginkan pasien agar tetap nyaman dan aman dalam melakukan treatment tanpa adanya rasa takut.

“Oleh sebab itu harus dilakukan reservasi dulu. Karena karyawan dan pasien dibatasi, kini dalam satu ruangan hanya menampung tiga sampai 4 pasien saja. Karena kita sangat concern menjaga kesehatan pasien dan para karyawan. Bahkan, dua minggu sekali, kita rutin melakukan Rapid Test dan kami sangat bersyukur, hingga saat ini karyawan kami tidak ada yg reaktif,” ungkapnya.

Saat ini NMW Clinic sudah memasuki usia yang ke-13 sejak berdiri tahun 2007 dan Klinik NMW Living World sendiri merupakan cabang ke-11 di berbagai kota di Indonesia. Dengan jumlah pelanggan yang terus bertambah, dukungan tim dokter profesional yang memiliki konsumen loyal, inovasi produk dan treatment yang terus diciptakan, serta tentunya NMW Clinic berencana membuka cabang lainnya.

“Cabang di Living World ini merupakan cabang kedua setelah Mal Cinere, karena banyaknya permintaan dari pasien atau costumer agar dekat dengan hunian. Terlebih adanya pembatasan untuk berkumpul di suatu area. Jadi awalnya kita list berapa banyak pasien di lokasi tersebut,” tutup dokter yang memulai bisnis kliniknya selama 13 tahun lalu. (PHD)

Tags: Berita TangerangKecantikanMal Living WorldMNW KlinikTangselWarta Tangerang

Temukan berita terkini Wartatangerang.com di Google News. Untuk mengikuti silakan klik tanda bintang*

Previous Post

Pilar Minta Polisi Usut Tuntas Kasus Dugaan Pelecehan Seksual

Next Post

4 Kesalahan Makan Oatmeal yang Bikin Berat Badan Malah Naik

Related Posts

Sejengkal dengan Bandara Soekarno-Hatta, Citadines Connect Airport Jakarta Resmi Beroperasi
Gaya Hidup

Sejengkal dengan Bandara Soekarno-Hatta, Citadines Connect Airport Jakarta Resmi Beroperasi

Oleh: Rizki
Selasa, 15 Juli 2025 / 17:52 WIB
Diskon Besar-besaran di Azko Qbig BSD: Kipas Angin hingga Vacuum Cleaner Harga Miring!
Gaya Hidup

Diskon Besar-besaran di Azko Qbig BSD: Kipas Angin hingga Vacuum Cleaner Harga Miring!

Oleh: Rizki
Selasa, 15 Juli 2025 / 17:11 WIB
Liburan Seru dan Hemat! Starlet Hotel Serpong Tawarkan Paket Keluarga 
Gaya Hidup

Liburan Seru dan Hemat! Starlet Hotel Serpong Tawarkan Paket Keluarga 

Oleh: Rizki
Senin, 14 Juli 2025 / 14:17 WIB
Segar dan Sehat, Hotel Santika Premiere ICE BSD Tawarkan Minuman Buah Penuh Manfaat
Gaya Hidup

Segar dan Sehat, Hotel Santika Premiere ICE BSD Tawarkan Minuman Buah Penuh Manfaat

Oleh: Rizki
Sabtu, 12 Juli 2025 / 22:28 WIB
Promo Spesial Hawaiian BBQ di Vega Hotel Gading Serpong, Mulai Rp100 Ribu!
Gaya Hidup

Promo Spesial Hawaiian BBQ di Vega Hotel Gading Serpong, Mulai Rp100 Ribu!

Oleh: Rizki
Selasa, 8 Juli 2025 / 19:04 WIB
Ngopi Sambil Dengar Musik, Berikut Kafe dengan Live Music Favorit di Tangerang Selatan
Gaya Hidup

Ngopi Sambil Dengar Musik, Berikut Kafe dengan Live Music Favorit di Tangerang Selatan

Oleh: Rizki
Jumat, 4 Juli 2025 / 22:20 WIB
Next Post
4 Kesalahan Makan Oatmeal yang Bikin Berat Badan Malah Naik

4 Kesalahan Makan Oatmeal yang Bikin Berat Badan Malah Naik

Discussion about this post







WARTA TERKINI

Timnas Indonesia U-23 Libas Brunei 8-0, Jens Raven Cetak Enam Gol!

Timnas Indonesia U-23 Libas Brunei 8-0, Jens Raven Cetak Enam Gol!

Selasa, 15 Juli 2025 / 22:56 WIB
Ditarget Beroperasi Awal Tahun Depan, Summarecon Topping Off Harris Hotel di Gading Serpong

Ditarget Beroperasi Awal Tahun Depan, Summarecon Topping Off Harris Hotel di Gading Serpong

Selasa, 15 Juli 2025 / 22:45 WIB
Pemkab Tangerang Jadi Lokus Studi Kepemimpinan Pengawas Provinsi Banten

Pemkab Tangerang Jadi Lokus Studi Kepemimpinan Pengawas Provinsi Banten

Selasa, 15 Juli 2025 / 19:43 WIB
APBD Perubahan 2025 Kota Tangerang Disepakati, Segini Besarannya

APBD Perubahan 2025 Kota Tangerang Disepakati, Segini Besarannya

Selasa, 15 Juli 2025 / 19:01 WIB
Sejengkal dengan Bandara Soekarno-Hatta, Citadines Connect Airport Jakarta Resmi Beroperasi

Sejengkal dengan Bandara Soekarno-Hatta, Citadines Connect Airport Jakarta Resmi Beroperasi

Selasa, 15 Juli 2025 / 17:52 WIB
Prediksi Pertandingan Pembuka Piala AFF U-23: Timnas Andalkan Serangan Cepat Lawan Brunei Darussalam

Prediksi Pertandingan Pembuka Piala AFF U-23: Timnas Andalkan Serangan Cepat Lawan Brunei Darussalam

Selasa, 15 Juli 2025 / 17:37 WIB
Diskon Besar-besaran di Azko Qbig BSD: Kipas Angin hingga Vacuum Cleaner Harga Miring!

Diskon Besar-besaran di Azko Qbig BSD: Kipas Angin hingga Vacuum Cleaner Harga Miring!

Selasa, 15 Juli 2025 / 17:11 WIB
Dräger Indonesia Perkenalkan Detektor Multi Gas dan Alat Bantu Pernapasan Terbaru

Dräger Indonesia Perkenalkan Detektor Multi Gas dan Alat Bantu Pernapasan Terbaru

Selasa, 15 Juli 2025 / 17:04 WIB
Facebook Twitter Instagram Youtube
Wartatangerang.com

  • Tentang Kami
  • Disclaimer
  • Kode Etik
  • Pedoman
  • Privacy Policy
  • Contact
Seedbacklink

© 2022 Wartatangerang.com | Situs Berita dan Informasi Seputar Tangerang

Welcome Back!

Login to your account below

Forgotten Password?

Retrieve your password

Please enter your username or email address to reset your password.

Log In

Add New Playlist

No Result
View All Result
  • Home
  • Kabupaten Tangerang
  • Kota Tangerang
  • Kota Tangsel
  • Banten
  • Nasional
  • Indeks

© 2022 Wartatangerang.com | Situs Berita dan Informasi Seputar Tangerang