• Tentang Kami
  • Contact
Sabtu, 8 November 2025
Wartatangerang.com
No Result
View All Result
  • Login
  • Home
  • Kabupaten Tangerang
  • Kota Tangerang
  • Kota Tangsel
  • Banten
  • Nasional
  • Indeks
  • Home
  • Kabupaten Tangerang
  • Kota Tangerang
  • Kota Tangsel
  • Banten
  • Nasional
  • Indeks
No Result
View All Result
Warta Tangerang
No Result
View All Result
Home Nasional

Usai Tabligh Akbar, Ribuan Jama’ah MT Zumratus Solehaat Kumpulkan Sampah  

Oleh: Rizki
Minggu, 2 Juli 2023 / 19:18 WIB
Share on FacebookShare on Twitter

JAKARTA, WT – Majelis Ta’lim dan Sholawat Zumratus Solehaat menyelenggarakan Tabligh Akbar khusus Muslimah di Masjid Istiqlal, Jakarta.

Tema yang diusung dalam acara tersebut ialah ‘’Jangan Sedih. Allah Bersamamu’’ Bersama Ustadzah Syarifah Halimah Alaydrus, Ustadzah Syarifah Khadijah Assegaf, Ustadzah Syarifa Sholeha Mulachela. Hadir juga Annisa Theresia (Tere) yang mantan penyanyi di era 90-an sebagai MC.

READ ALSO

Sinergi Ritel vs UMKM Jadi Senjata Baru Indonesia Hadapi Perdagangan Dunia

Disperkimta Tangsel Rampungkan Penataan Kawasan Kumuh Serua, Warga Apresiasi Hasilnya

Dalam tabligh akbar tersebut, hadir sekitar 30.000 jama’ah yang memadati lantai utama ruang ibadah, lantai 2 hingga lantai 5 masjid. Momentum Tabligh Akbar di masjid terbesar di Asia Tenggara turut dijadikan momentum edukasi dan kepedulian lingkungan.

Dalam moment ini, MT Zumratus Solehaat bekerjasama dengan ALW dan Bank Sampah Ecomart menerapkan praktik pengelolaan sampah yang bertanggung jawab.

Jamaah diajak berpartisipasi untuk mengumpulkan sampahnya sebelum keluar dari masjid kepada para panitia dan hasilnya akan dipilah dan dialokasikan sesuai dengan kebutuhan.

Terhimpun sekitar 770 kilogram sampah yang diangkut dengan tiga mobil pick up dari event tersebut. Seluruh sampah tersebut tidak ada yang masuk ke TPA atau Tempat Pembuangan Akhir atau TPST Tempat Pengolahan Sampah Terpadu. Sehingga sampah yang dihasilkan dari Tabligh Akbar sepenuhnya dikelola.

Sampah organik dijadikan untuk proses pembuatan pupuk kompos dan sampah anorganik dikelola untuk di daur ulang. Sehingga sekitar 770 kg sampah yang terhimpun tersebut terselamatkan dari peluang hanya teronggok dan menumpuk di TPA atau TPST.

Hasil dari pemilahan sampah anorganik kemudian dikonversi menjadi pembelian bibit mangrove. Bibit mangrove tersebut akan ditanamkan di Belitung dan Kabupaten Tangerang sekitar 1250 bibit pada bulan Juli dan Agustus 2023 dengan mengusung semangat kemerdekaan Bangsa Indonesia.

Turut berkontribusi Dinas Perikanan Kabupaten Tangerang yang menyumbang 1.000 bibit mangrove. Banyak sekali fungsi pohon mangrove, diantaranya dapat menahan arus air laut yang dapat mengikis daratan pantai, sebagai penyerap gas karbon dioksida dan penghasil oksigen.

Termasuk menjadi tempat hidup biota laut seperti ikan kecil untuk berlindung dan mencari makan. (RLS)

Tags: Majelis Ta'lim Zumratus SolehaatTabligh AkbarWarta Tangerang

Temukan berita terkini Wartatangerang.com di Google News. Untuk mengikuti silakan klik tanda bintang*

Previous Post

UIN Jakarta Distribusikan Puluhan Hewan Kurban

Next Post

Diikuti Puluhan Tim, Turnamen Tenis Kopingping Sukses Digelar

Related Posts

Sinergi Ritel vs UMKM Jadi Senjata Baru Indonesia Hadapi Perdagangan Dunia
Nasional

Sinergi Ritel vs UMKM Jadi Senjata Baru Indonesia Hadapi Perdagangan Dunia

Oleh: Rizki
Kamis, 6 November 2025 / 21:50 WIB
Disperkimta Tangsel Rampungkan Penataan Kawasan Kumuh Serua, Warga Apresiasi Hasilnya
Nasional

Disperkimta Tangsel Rampungkan Penataan Kawasan Kumuh Serua, Warga Apresiasi Hasilnya

Oleh: Rizki
Kamis, 6 November 2025 / 07:10 WIB
Revisi UU Polri, Analis Kebijakan Publik Dorong Pemerintah dan DPR Transparan
Nasional

JMM Minta Pemerintah Tuntaskan Penetapan Pimpinan Baznas 2025–2030 agar Selaras dengan Asta Cita Prabowo

Oleh: wartatangerang.com
Rabu, 5 November 2025 / 20:00 WIB
Pertamina Patra Niaga Jawa Bagian Barat Respon Cepat Insiden Laka Lantas di Cianjur
Nasional

Pertamina Patra Niaga Jawa Bagian Barat Respon Cepat Insiden Laka Lantas di Cianjur

Oleh: Rizki
Minggu, 2 November 2025 / 16:07 WIB
Kinerja Unggul dan Ramah Lingkungan, Indah Kiat Pulp & Paper Raih Penghargaan The Best Public Company 2025
Nasional

Kinerja Unggul dan Ramah Lingkungan, Indah Kiat Pulp & Paper Raih Penghargaan The Best Public Company 2025

Oleh: Rizki
Jumat, 31 Oktober 2025 / 19:04 WIB
Danamon Umumkan Pemenang Hadiah Beruntun 2025, Grand Prize Mercedes Benz EQB
Nasional

Danamon Umumkan Pemenang Hadiah Beruntun 2025, Grand Prize Mercedes Benz EQB

Oleh: Rizki
Kamis, 30 Oktober 2025 / 14:39 WIB
Next Post
Diikuti Puluhan Tim, Turnamen Tenis Kopingping Sukses Digelar

Diikuti Puluhan Tim, Turnamen Tenis Kopingping Sukses Digelar

Discussion about this post



WARTA TERKINI

Taman Rasa, Sentra Kuliner Baru di Gading Serpong

Taman Rasa, Sentra Kuliner Baru di Gading Serpong

Jumat, 7 November 2025 / 19:43 WIB
Transformasi UIN Jakarta ke PTNBH: Pendapatan Non-UKT Naik 180 Persen

Transformasi UIN Jakarta ke PTNBH: Pendapatan Non-UKT Naik 180 Persen

Jumat, 7 November 2025 / 14:29 WIB
Edukatif dan Menghibur, Mal Ciputra Tangerang Hidupkan Kembali Dunia Dinosaurus

Edukatif dan Menghibur, Mal Ciputra Tangerang Hidupkan Kembali Dunia Dinosaurus

Jumat, 7 November 2025 / 08:25 WIB
Bupati Tangerang Sambangi Veteran Perang Usia 1 Abad

Bupati Tangerang Sambangi Veteran Perang Usia 1 Abad

Kamis, 6 November 2025 / 22:21 WIB
Gubernur Banten Ajak Tangerang Raya ‘Gas Pol’ Bangun PSEL TPA Jatiwaringin

Gubernur Banten Ajak Tangerang Raya ‘Gas Pol’ Bangun PSEL TPA Jatiwaringin

Kamis, 6 November 2025 / 22:16 WIB
300 Crosser Guncang Tangerang! Sirkuit Selapajang Resmi Comeback Lewat Grasstrack Piala Wali Kota

300 Crosser Guncang Tangerang! Sirkuit Selapajang Resmi Comeback Lewat Grasstrack Piala Wali Kota

Kamis, 6 November 2025 / 22:10 WIB
Gol Injury Time PSBS Biak Hentikan Tren 9 Laga Tak Terkalahkan Persita

Gol Injury Time PSBS Biak Hentikan Tren 9 Laga Tak Terkalahkan Persita

Kamis, 6 November 2025 / 22:03 WIB
Sinergi Ritel vs UMKM Jadi Senjata Baru Indonesia Hadapi Perdagangan Dunia

Sinergi Ritel vs UMKM Jadi Senjata Baru Indonesia Hadapi Perdagangan Dunia

Kamis, 6 November 2025 / 21:50 WIB
Facebook Twitter Instagram Youtube
Wartatangerang.com

  • Tentang Kami
  • Disclaimer
  • Kode Etik
  • Pedoman
  • Privacy Policy
  • Contact

© 2022 Wartatangerang.com | Situs Berita dan Informasi Seputar Tangerang

Welcome Back!

Login to your account below

Forgotten Password?

Retrieve your password

Please enter your username or email address to reset your password.

Log In

Add New Playlist

No Result
View All Result
  • Home
  • Kabupaten Tangerang
  • Kota Tangerang
  • Kota Tangsel
  • Banten
  • Nasional
  • Indeks

© 2022 Wartatangerang.com | Situs Berita dan Informasi Seputar Tangerang