• Tentang Kami
  • Contact
Jumat, 7 November 2025
Wartatangerang.com
No Result
View All Result
  • Login
  • Home
  • Kabupaten Tangerang
  • Kota Tangerang
  • Kota Tangsel
  • Banten
  • Nasional
  • Indeks
  • Home
  • Kabupaten Tangerang
  • Kota Tangerang
  • Kota Tangsel
  • Banten
  • Nasional
  • Indeks
No Result
View All Result
Warta Tangerang
No Result
View All Result
Home Banten

Prihatin Kondisi Balita yang Ibunya Ditahan di Rutan Serang, KPAN Kabupaten Lebak Sambangi Rumah Korban

Oleh: Rizki
Rabu, 26 April 2023 / 20:16 WIB
Ketua Komunitas Perduli Anak Negeri (KPAN) Kabupaten Lebak, Juwita Wulandari saat menyambangi rumah ID. (IST)

Ketua Komunitas Perduli Anak Negeri (KPAN) Kabupaten Lebak, Juwita Wulandari saat menyambangi rumah ID. (IST)

Share on FacebookShare on Twitter

WARTA TANGERANG – Wakil Ketua Bidang Kesehatan Perempuan dan Anak dari DPD PDI Perjuangan Provinsi Banten, Juwita Wulandari menyambangi kediaman balita ASR yang ibunya di Rutan Serang.

Juwita yang juga Ketua Komunitas Perduli Anak Negeri (KPAN) Kabupaten Lebak ini mengunjungi rumah ASR di Kampung Babakan Kalapa, Desa Aweh, Kecamatan Kalanganyar pada Rabu (26/4/2023).

READ ALSO

Gubernur Banten Ajak Tangerang Raya ‘Gas Pol’ Bangun PSEL TPA Jatiwaringin

Hari Ini Terakhir, Warga Banten Masih Bisa Bebas Denda Pajak Kendaraan

Kunjungan tersebut dalam rangka keperdulian terhadap perempuan dan anak balita khususnya yang ada di Kabupaten Lebak, juga untuk memastikan kondisi kesehatan dan psikologis balita tersebut.

Dalam kunjungan tersebut Juwita didampingi suaminya Deden M Fatih (Mantan Sekretaris KNPI Banten) dan juga Ipat Latifah Sekertaris Baguna DPD PDIP Banten.

Diketahui, ibu dari anak balita tersebut selaku salah satu ahli waris atau pemilik tanah di Desa Nanggung, Kecamatan Kopo, saat ini sedang ditahan di Rutan Serang karena dituding ikut serta dalam kupasan tanah merah diduga tidak berijin di Desa Nanggung, Kecamatan Kopo, Kabupaten Serang beberapa waktu lalu.

Kesedihan pun terlihat dari Juwita dan matanya berkaca-kaca melihat kondisi seorang nenek yang sudah rapuh dan seorang laki-laki yang masih kecil yang mana kehidupan sehari-harinya sangat memperihatinkan. Nenek tersebut dalam proses penyembuhan penyakit jantung.

Juwita mengaku prihatin atas kejadian tersebut dan meminta negara hadir untuk melindungi dan memberikan jaminan kesehatan, kehidupan dan masa depan balita tersebut.

“Kami ikut prihatin melihat kondisi ASR saat ini, karena bagaimanapun pasti melihat kejadian peristiwa beberapa waktu lalu itu, kami khawatir psikologisnya terganggu. Untuk itu, kami minta Negara hadir untuk menjamin kesehatan dan kondisi balita ini dan kami juga memohon agar ibunya diberikan penagguhan, toh, ini bukan kasus berat, ini hanya kasus ijin galian tanah merah, apalagi ibu ID hanyalah sebagai pemilik tanah,” tegas Juwita.

Juwita mengaku akan berkoordinasi dengan Ketua DPD PDI Perjuangan Provinsi Banten untuk tindak lanjut persoalan tersebut.

“Insya Allah kami akan sering berkunjung ke kediaman adinda ASR untuk terus melihat kondisi dan perkembangan dari balita tersebut,” ujarnya.

Juwita berharap semua dapat berempati dan menjungjung tinggi norma-norma kemanusiaan apalagi ini sangat melekat terkait perlindungan perempuan dan anak.

“Karena bagaimanapun perempuan dan balita ini sensitif serta harus benar- benar dijamin kenyamanan masa depan dalam kehidupannya. Kami ikut perihatin, apalagi Ibu ID pasti di rutan itu bagaimana kondisinya, kami meminta kepada semua pihak untuk saling menjaga norma-norma kemanusiaan yang adil dan beradab. Sehingga perempuan dan anak dapat terjamin kehidupannya dengan baik, khususnya bagi ASR yang memang masih balita yang harus dijaga dan butuh perhatian ibunya,” tandas Juwita. (RIZ)

Tags: Galian TanahKPAN LebakPDIP BantenPolres SerangWarta Tangerang

Temukan berita terkini Wartatangerang.com di Google News. Untuk mengikuti silakan klik tanda bintang*

Previous Post

Hari Pertama Usai Libur Lebaran, Bupati Zaki Langsung Sidak Pelayanan

Next Post

Momen Lebaran Menyenangkan di Swiss-Belinn Simatupang

Related Posts

Gubernur Banten Ajak Tangerang Raya ‘Gas Pol’ Bangun PSEL TPA Jatiwaringin
Banten

Gubernur Banten Ajak Tangerang Raya ‘Gas Pol’ Bangun PSEL TPA Jatiwaringin

Oleh: Rizki
Kamis, 6 November 2025 / 22:16 WIB
Hari Ini Terakhir, Warga Banten Masih Bisa Bebas Denda Pajak Kendaraan
Banten

Hari Ini Terakhir, Warga Banten Masih Bisa Bebas Denda Pajak Kendaraan

Oleh: Rizki
Jumat, 31 Oktober 2025 / 12:28 WIB
Maja Fest 2025: Perpaduan Budaya, Musik, dan Peluang Investasi Properti Menarik di Permata Mutiara Maja
Banten

Maja Fest 2025: Perpaduan Budaya, Musik, dan Peluang Investasi Properti Menarik di Permata Mutiara Maja

Oleh: Rizki
Rabu, 29 Oktober 2025 / 17:32 WIB
“Bikin Terang Banten”, Wahyu Hariyadi Kembali Nahkodai JMSI Banten Periode 2025-2030
Banten

“Bikin Terang Banten”, Wahyu Hariyadi Kembali Nahkodai JMSI Banten Periode 2025-2030

Oleh: Rizki
Senin, 27 Oktober 2025 / 21:21 WIB
Andra Soni Pastikan Pembangunan Jalan Desa di Pandeglang Berjalan Lancar
Banten

Andra Soni Pastikan Pembangunan Jalan Desa di Pandeglang Berjalan Lancar

Oleh: Rizki
Sabtu, 25 Oktober 2025 / 10:45 WIB
Jalur Kereta Rangkasbitung–Pandeglang Bakal Direaktivasi Kembali
Banten

Jalur Kereta Rangkasbitung–Pandeglang Bakal Direaktivasi Kembali

Oleh: Rizki
Rabu, 22 Oktober 2025 / 09:38 WIB
Next Post
Momen Lebaran Menyenangkan di Swiss-Belinn Simatupang

Momen Lebaran Menyenangkan di Swiss-Belinn Simatupang

Discussion about this post



WARTA TERKINI

Bupati Tangerang Sambangi Veteran Perang Usia 1 Abad

Bupati Tangerang Sambangi Veteran Perang Usia 1 Abad

Kamis, 6 November 2025 / 22:21 WIB
Gubernur Banten Ajak Tangerang Raya ‘Gas Pol’ Bangun PSEL TPA Jatiwaringin

Gubernur Banten Ajak Tangerang Raya ‘Gas Pol’ Bangun PSEL TPA Jatiwaringin

Kamis, 6 November 2025 / 22:16 WIB
300 Crosser Guncang Tangerang! Sirkuit Selapajang Resmi Comeback Lewat Grasstrack Piala Wali Kota

300 Crosser Guncang Tangerang! Sirkuit Selapajang Resmi Comeback Lewat Grasstrack Piala Wali Kota

Kamis, 6 November 2025 / 22:10 WIB
Gol Injury Time PSBS Biak Hentikan Tren 9 Laga Tak Terkalahkan Persita

Gol Injury Time PSBS Biak Hentikan Tren 9 Laga Tak Terkalahkan Persita

Kamis, 6 November 2025 / 22:03 WIB
Sinergi Ritel vs UMKM Jadi Senjata Baru Indonesia Hadapi Perdagangan Dunia

Sinergi Ritel vs UMKM Jadi Senjata Baru Indonesia Hadapi Perdagangan Dunia

Kamis, 6 November 2025 / 21:50 WIB
Paramount Land Buka Penjualan Terbatas Pasadena Square North dan Grand Boulevard Aniva Studio Loft

Paramount Land Buka Penjualan Terbatas Pasadena Square North dan Grand Boulevard Aniva Studio Loft

Kamis, 6 November 2025 / 19:12 WIB
Kupas Tuntas Bahaya Kaki Diabetes dan Pentingnya Kontrol Gula Darah

Kupas Tuntas Bahaya Kaki Diabetes dan Pentingnya Kontrol Gula Darah

Kamis, 6 November 2025 / 14:04 WIB
Pembayaran IPL Warga BSD City Kini Lebih Praktis, Blibli Terintegrasi di Aplikasi OneSmile

Pembayaran IPL Warga BSD City Kini Lebih Praktis, Blibli Terintegrasi di Aplikasi OneSmile

Kamis, 6 November 2025 / 09:11 WIB
Facebook Twitter Instagram Youtube
Wartatangerang.com

  • Tentang Kami
  • Disclaimer
  • Kode Etik
  • Pedoman
  • Privacy Policy
  • Contact

© 2022 Wartatangerang.com | Situs Berita dan Informasi Seputar Tangerang

Welcome Back!

Login to your account below

Forgotten Password?

Retrieve your password

Please enter your username or email address to reset your password.

Log In

Add New Playlist

No Result
View All Result
  • Home
  • Kabupaten Tangerang
  • Kota Tangerang
  • Kota Tangsel
  • Banten
  • Nasional
  • Indeks

© 2022 Wartatangerang.com | Situs Berita dan Informasi Seputar Tangerang