• Tentang Kami
  • Contact
Sabtu, 8 November 2025
Wartatangerang.com
No Result
View All Result
  • Login
  • Home
  • Kabupaten Tangerang
  • Kota Tangerang
  • Kota Tangsel
  • Banten
  • Nasional
  • Indeks
  • Home
  • Kabupaten Tangerang
  • Kota Tangerang
  • Kota Tangsel
  • Banten
  • Nasional
  • Indeks
No Result
View All Result
Warta Tangerang
No Result
View All Result
Home Tangerang Kota Tangsel

Gelar Kejuaraan Street Fighter, Walikota Airin Berharap Lahirkan Banyak Atlet Profesional

Oleh: wartatangerang.com
Senin, 11 November 2019 / 05:11 WIB
Share on FacebookShare on Twitter

Tangsel – Dalam rangka pengenalan pertandingan Silat Modern dan MMA Rookie Fight sejak dini, Asosiasi Seni Tarung Tradisi (ASTA) Kota Tangsel mengadakan acara kejuaraan Tangerang Selatan Street Fighter di Halaman Kecamatan Setu, Minggu, (10/11/2019.

Acara tersebut sebagai sarana kajian dan evaluasi dari suatu proses pembinaan serta penghargaan Sumber Daya Manusia (SDM), dalam berlatih dan mengembangkan dirinya melalui seni olahraga bela diri Silat Modern dan MMA Rookie Fight.

READ ALSO

Peringati HUT Asrada dan Hari Kesehatan Nasional, RSU Tangsel Gelar Donor Darah

Peringati Sumpah Pemuda, IKPP Tangerang Bekali Pemuda Pakulonan dengan Sosialisasi HIV/AIDS dan P4GN

Mohamad Muksin selaku pembina Asta mengatakan, kegiatan ini sebagai salah satu sarana mempererat pesilat seni tradisional asli Indonesia khususnya yang ada di Tangsel.

“Perguruan silat di Tangsel ini bukan sebagai persaingan, tapi bagaimana kita bisa bersama sama mempererat serta mempertahankan budaya warisan,” ujarnya.

Muksin menambahkan, dari kegiatan ini diharapkan akan melahirkan calon atlet untuk bisa mengikuti jenjang berikutnya seperti pertandingan MMA yang berasal dari Tangsel.

Sementara itu Irwan Taufik selaku ketua panitia menjelaskan, di Tangsel masih banyak potensi dari pencak silat yang bisa dirubah menjadi petarung profesional.

“Dari kegiatan Asta nantinya para pesilat ini bisa diseleksi untuk mengikuti kejuaraan atau pertandingan MMA,” katanya.

Jumlah peserta yang hadir untuk tarung sebanyak 80 orang dari 40 partai sedangkan untuk seninya ada 165 peserta dari tujuh Kecamatan yang ada di Tangsel.

“Kedepannya kita akan lanjut ketingkat Provinsi dan saya berharap banyaknya atlet profesional dari Tangsel melalui kegiatan ini,” pungkasnya.

Sementara, Walikota Tangsel Airin Rachmi Diany yang hadir dalam kegiatan tersebut mengucapkan selamat atas terselenggaranya kegiatan seni budaya pencak silat dan Tangerang Selatan street fight ke 1 tahun 2019, semoga ajang seni budaya pencak silat dan Tangerang Selatan street fight yang ke 1 ini akan sukses.

“Salah satunya outcome nya juga diharapkan akan mampu untuk terus menjaga seni budaya pencak silat sebagai salah satu seni beladiri warisan budaya nusantara. Berbicara mengenai pencak silat atau silat, adalah seni tradisional yang berasal dari kepulauan nusantara. Namun dalam perkembangannya, pencak silat telah menjelma menjadi seni beladiri yang banyak digemari oleh negara-negara lain di dunia,” ungkapnya.

Airin berharap setiap perguruan seni bela diri pencak silat yang ada di Kota Tangsel, akan mampu berkontribusi dalam melahirkan para atlet pencak silat yang akan mampu mengharumkan nama bangsa dan negara di masa yang akan datang.

Namun bukan hanya ilmu beladirinya yang dapat menembus dunia, tetapi juga nilai-nilai yang melekat dengan pencak silat seperti sikap ksatria, tidak arogan, dan senang menolong orang lain, dapat terus dijadikan pegangan dan panduan dalam berkehidupan di tengah masyarakat.

“Saya menyambut baik dan mengapresiasi kegiatan seni budaya pencak silat dan tangerang selatan street fight ke-1 tahun 2019 ini, semoga kegiatan ini akan menghasilkan bibit-bibit baru petarung handal di Tangsel yang nantinya akan mengharumkan nama bangsa di ajang yang lebih tinggi lagi,” pungkasnya.

Tags: AirinAirin Rachmi DianyBantenBerita Kota Tangerang SelatanBerita TangselKota Tangerang SelatanKota TangselTangerang SelatanTangselWarta Kota Tangerang SelatanWarta TangerangWarta Tangerang SelatanWarta Tangsel

Temukan berita terkini Wartatangerang.com di Google News. Untuk mengikuti silakan klik tanda bintang*

Previous Post

Sah, Ahmad Rizki Suhaedi Pimpin Pokja WHTS periode 2019-2021

Next Post

Presiden Jokowi Terima Pimpinan KPU di Istana Merdeka

Related Posts

Peringati HUT Asrada dan Hari Kesehatan Nasional, RSU Tangsel Gelar Donor Darah
Kota Tangsel

Peringati HUT Asrada dan Hari Kesehatan Nasional, RSU Tangsel Gelar Donor Darah

Oleh: Rizki
Senin, 3 November 2025 / 19:40 WIB
Peringati Sumpah Pemuda, IKPP Tangerang Bekali Pemuda Pakulonan dengan Sosialisasi HIV/AIDS dan P4GN
Kota Tangsel

Peringati Sumpah Pemuda, IKPP Tangerang Bekali Pemuda Pakulonan dengan Sosialisasi HIV/AIDS dan P4GN

Oleh: Rizki
Selasa, 28 Oktober 2025 / 19:35 WIB
Program Ngider Sehat Premium Dinas Kesehatan Tangsel Hadirkan Dokter hingga Mobil Puskesmas Keliling
Kota Tangsel

Program Ngider Sehat Premium Dinas Kesehatan Tangsel Hadirkan Dokter hingga Mobil Puskesmas Keliling

Oleh: Rizki
Selasa, 21 Oktober 2025 / 10:21 WIB
Leony ‘Ngoceh’ soal Anggaran Pemkot Tangsel, Begini Komentar Pakar Keuangan dan Perhitungan Kerugian Negara
Kota Tangsel

Leony ‘Ngoceh’ soal Anggaran Pemkot Tangsel, Begini Komentar Pakar Keuangan dan Perhitungan Kerugian Negara

Oleh: Rizki
Selasa, 14 Oktober 2025 / 16:05 WIB
Warga Pakulonan Diberi Pelatihan Pemadaman Kebakaran dari Indah Kiat Tangerang 
Kota Tangsel

Warga Pakulonan Diberi Pelatihan Pemadaman Kebakaran dari Indah Kiat Tangerang 

Oleh: Rizki
Senin, 13 Oktober 2025 / 17:19 WIB
Kejari Tangsel Dampingi Pengawasan Pembangunan Pedestrian Jalan Ciater, Serpong
Kota Tangsel

Kejari Tangsel Dampingi Pengawasan Pembangunan Pedestrian Jalan Ciater, Serpong

Oleh: Rizki
Sabtu, 11 Oktober 2025 / 18:50 WIB
Next Post
Presiden Jokowi Terima Pimpinan KPU di Istana Merdeka

Presiden Jokowi Terima Pimpinan KPU di Istana Merdeka

Discussion about this post



WARTA TERKINI

Taman Rasa, Sentra Kuliner Baru di Gading Serpong

Taman Rasa, Sentra Kuliner Baru di Gading Serpong

Jumat, 7 November 2025 / 19:43 WIB
Transformasi UIN Jakarta ke PTNBH: Pendapatan Non-UKT Naik 180 Persen

Transformasi UIN Jakarta ke PTNBH: Pendapatan Non-UKT Naik 180 Persen

Jumat, 7 November 2025 / 14:29 WIB
Edukatif dan Menghibur, Mal Ciputra Tangerang Hidupkan Kembali Dunia Dinosaurus

Edukatif dan Menghibur, Mal Ciputra Tangerang Hidupkan Kembali Dunia Dinosaurus

Jumat, 7 November 2025 / 08:25 WIB
Bupati Tangerang Sambangi Veteran Perang Usia 1 Abad

Bupati Tangerang Sambangi Veteran Perang Usia 1 Abad

Kamis, 6 November 2025 / 22:21 WIB
Gubernur Banten Ajak Tangerang Raya ‘Gas Pol’ Bangun PSEL TPA Jatiwaringin

Gubernur Banten Ajak Tangerang Raya ‘Gas Pol’ Bangun PSEL TPA Jatiwaringin

Kamis, 6 November 2025 / 22:16 WIB
300 Crosser Guncang Tangerang! Sirkuit Selapajang Resmi Comeback Lewat Grasstrack Piala Wali Kota

300 Crosser Guncang Tangerang! Sirkuit Selapajang Resmi Comeback Lewat Grasstrack Piala Wali Kota

Kamis, 6 November 2025 / 22:10 WIB
Gol Injury Time PSBS Biak Hentikan Tren 9 Laga Tak Terkalahkan Persita

Gol Injury Time PSBS Biak Hentikan Tren 9 Laga Tak Terkalahkan Persita

Kamis, 6 November 2025 / 22:03 WIB
Sinergi Ritel vs UMKM Jadi Senjata Baru Indonesia Hadapi Perdagangan Dunia

Sinergi Ritel vs UMKM Jadi Senjata Baru Indonesia Hadapi Perdagangan Dunia

Kamis, 6 November 2025 / 21:50 WIB
Facebook Twitter Instagram Youtube
Wartatangerang.com

  • Tentang Kami
  • Disclaimer
  • Kode Etik
  • Pedoman
  • Privacy Policy
  • Contact

© 2022 Wartatangerang.com | Situs Berita dan Informasi Seputar Tangerang

Welcome Back!

Login to your account below

Forgotten Password?

Retrieve your password

Please enter your username or email address to reset your password.

Log In

Add New Playlist

No Result
View All Result
  • Home
  • Kabupaten Tangerang
  • Kota Tangerang
  • Kota Tangsel
  • Banten
  • Nasional
  • Indeks

© 2022 Wartatangerang.com | Situs Berita dan Informasi Seputar Tangerang