• Tentang Kami
  • Contact
Jumat, 7 November 2025
Wartatangerang.com
No Result
View All Result
  • Login
  • Home
  • Kabupaten Tangerang
  • Kota Tangerang
  • Kota Tangsel
  • Banten
  • Nasional
  • Indeks
  • Home
  • Kabupaten Tangerang
  • Kota Tangerang
  • Kota Tangsel
  • Banten
  • Nasional
  • Indeks
No Result
View All Result
Warta Tangerang
No Result
View All Result
Home Tangerang

Gali Wisata Kota, Menparekraf Apresiasi Ide Mahasiswa Prasetiya Mulya

Oleh: Rizki
Senin, 13 Januari 2020 / 23:07 WIB
Experience Leisure Collaboration (ELC) FINAL 2020 Prasetiya Mulya BSD. (PHD)

Experience Leisure Collaboration (ELC) FINAL 2020 Prasetiya Mulya BSD. (PHD)

Share on FacebookShare on Twitter

TANGERANG-Universitas Prasetiya Mulya menggelar Experience Leisure Collaboration (ELC) FINAL 2020 Prasetiya Mulya BSD yang merupakan tugas bagi mahasiswa semester 5 dan semester 7 jurusan S1 Branding untuk melakukan riset pemasaran wisata kota seperti Tangsel, Jakarta Selatan, Jakarta Pusat dan Jakarta Utara di Lantai 12 PMBS, Universitas Prasetiya Mulya, Kampus BSD, Senin (13/1/2020).

Prasetiya Mulya pun menggandeng Kementerian Pariwisata dan Ekonomi Kreatif dan Wahana Kreator Nusantara untuk menjadi dewan juri.

READ ALSO

Bupati Tangerang Sambangi Veteran Perang Usia 1 Abad

Peringati HUT Asrada dan Hari Kesehatan Nasional, RSU Tangsel Gelar Donor Darah

Terdapat setidaknya 16 karya yang berasal dari para mahasiswa yang menggali sejumlah potensi pariwisata di antaranya adalah mengangkat sejarah Daan Mogot di Tangsel, mengangkat Situ Gintung, Hutan Kota BSD, dan Kebun Ide.

Direktur Program Sarjana Sekolah Bisnis dan Ekonomi Universitas Prasetiya Mulya, Christina Yosevina, menyampaikan, kegiatan ini untuk menjawab tantangan pendidikan yang kerap menganggap mahasiswa yang lulus hanya dapat berteori.

“Jadi kami berusaha untuk berkolaborasi antar mata kuliah, kami juga ingin selalu berkolaborasi dengan industri sehingga ketika mahasiswa sudah lulus apapun masalah yang ada di praktiknya mereka langsung bisa mengatasinya dengan bekal yang mereka dapat di bangku kuliah,” ujar Christina.

Sementara itu, Kasubbid Fasilitasi Teknologi Informasi dan Komunikasi Kementerian Pariwisata dan Ekonomi Kreatif, Feri Suprapto, menganggap kegiatan ini menjadi hal yang penting agar pemerintah sebagai pemangku kebijakan (policy maker) mendapat masukan ide-ide kreatif untuk mengangkat city tourism.

“Ini manfaat dari kami policy maker bertemu dengan mahasiswa dengan pihak universitas, masyarakat, ini menjadi poin penting dan poin kunci yang ingin digarisbawahi,” ucap Feri.

Feri bahkan mencontohkan ide mahasiswa di wilayah Tangsel. Menurutnya, Tangsel memiliki potensi pariwisata kota (city tourism). Akan tetapi di kota urban seperti Tangsel misalnya memang memiliki tantangan tersendiri. Pasalnya, Tangsel tidak memiliki sumber daya alam seperti tempat wisata lainnya yang dapat menarik turis luar negeri.

“Masih mendominasi oleh pikiran kita melihat pariwisata hanya alam. Ada juga kota-kota antara, kota-kota transit, sebenarnya sudah terbuka aksesnya, tinggal nanti bicara product development, semakin diragamkan produknya, itu adalah challange (tantangan) yang kita hadapi,” terangnya. (PHD)

Tags: Berita BantenBerita TangerangPrasetya Mulya

Temukan berita terkini Wartatangerang.com di Google News. Untuk mengikuti silakan klik tanda bintang*

Previous Post

PMI Tangsel Beri Pelayanan Kesehatan Korban Banjir Bandang di Lebak

Next Post

Presiden Undang Dunia untuk Berinvestasi di Ibu Kota Negara Baru yang Modern dan Ramah Lingkungan

Related Posts

Bupati Tangerang Sambangi Veteran Perang Usia 1 Abad
Kabupaten Tangerang

Bupati Tangerang Sambangi Veteran Perang Usia 1 Abad

Oleh: Rizki
Kamis, 6 November 2025 / 22:21 WIB
Peringati HUT Asrada dan Hari Kesehatan Nasional, RSU Tangsel Gelar Donor Darah
Kota Tangsel

Peringati HUT Asrada dan Hari Kesehatan Nasional, RSU Tangsel Gelar Donor Darah

Oleh: Rizki
Senin, 3 November 2025 / 19:40 WIB
Program Unggulan Kabupaten Tangerang Berdampak Nyata untuk Masyarakat
Kabupaten Tangerang

Program Unggulan Kabupaten Tangerang Berdampak Nyata untuk Masyarakat

Oleh: Rizki
Senin, 3 November 2025 / 17:37 WIB
Digelar Tiga Hari, Festival Pintu Air 2025 Sajikan Lomba Seni dan Hiburan Gratis
Kota Tangerang

Digelar Tiga Hari, Festival Pintu Air 2025 Sajikan Lomba Seni dan Hiburan Gratis

Oleh: Rizki
Sabtu, 1 November 2025 / 20:30 WIB
96% Mobil Berbahan Bakar Bensin Lolos Uji Emisi Massal di Kota Tangerang
Kota Tangerang

96% Mobil Berbahan Bakar Bensin Lolos Uji Emisi Massal di Kota Tangerang

Oleh: Rizki
Jumat, 31 Oktober 2025 / 20:59 WIB
Peringati HUT ke-52, Korem 052 Wijayakrama Gelar Bakti Sosial di Yayasan Maktabul Aitam
Kabupaten Tangerang

Peringati HUT ke-52, Korem 052 Wijayakrama Gelar Bakti Sosial di Yayasan Maktabul Aitam

Oleh: Rizki
Jumat, 31 Oktober 2025 / 12:38 WIB
Next Post
Presiden Undang Dunia untuk Berinvestasi di Ibu Kota Negara Baru yang Modern dan Ramah Lingkungan

Presiden Undang Dunia untuk Berinvestasi di Ibu Kota Negara Baru yang Modern dan Ramah Lingkungan

Discussion about this post



WARTA TERKINI

Taman Rasa, Sentra Kuliner Baru di Gading Serpong

Taman Rasa, Sentra Kuliner Baru di Gading Serpong

Jumat, 7 November 2025 / 19:43 WIB
Transformasi UIN Jakarta ke PTNBH: Pendapatan Non-UKT Naik 180 Persen

Transformasi UIN Jakarta ke PTNBH: Pendapatan Non-UKT Naik 180 Persen

Jumat, 7 November 2025 / 14:29 WIB
Edukatif dan Menghibur, Mal Ciputra Tangerang Hidupkan Kembali Dunia Dinosaurus

Edukatif dan Menghibur, Mal Ciputra Tangerang Hidupkan Kembali Dunia Dinosaurus

Jumat, 7 November 2025 / 08:25 WIB
Bupati Tangerang Sambangi Veteran Perang Usia 1 Abad

Bupati Tangerang Sambangi Veteran Perang Usia 1 Abad

Kamis, 6 November 2025 / 22:21 WIB
Gubernur Banten Ajak Tangerang Raya ‘Gas Pol’ Bangun PSEL TPA Jatiwaringin

Gubernur Banten Ajak Tangerang Raya ‘Gas Pol’ Bangun PSEL TPA Jatiwaringin

Kamis, 6 November 2025 / 22:16 WIB
300 Crosser Guncang Tangerang! Sirkuit Selapajang Resmi Comeback Lewat Grasstrack Piala Wali Kota

300 Crosser Guncang Tangerang! Sirkuit Selapajang Resmi Comeback Lewat Grasstrack Piala Wali Kota

Kamis, 6 November 2025 / 22:10 WIB
Gol Injury Time PSBS Biak Hentikan Tren 9 Laga Tak Terkalahkan Persita

Gol Injury Time PSBS Biak Hentikan Tren 9 Laga Tak Terkalahkan Persita

Kamis, 6 November 2025 / 22:03 WIB
Sinergi Ritel vs UMKM Jadi Senjata Baru Indonesia Hadapi Perdagangan Dunia

Sinergi Ritel vs UMKM Jadi Senjata Baru Indonesia Hadapi Perdagangan Dunia

Kamis, 6 November 2025 / 21:50 WIB
Facebook Twitter Instagram Youtube
Wartatangerang.com

  • Tentang Kami
  • Disclaimer
  • Kode Etik
  • Pedoman
  • Privacy Policy
  • Contact

© 2022 Wartatangerang.com | Situs Berita dan Informasi Seputar Tangerang

Welcome Back!

Login to your account below

Forgotten Password?

Retrieve your password

Please enter your username or email address to reset your password.

Log In

Add New Playlist

No Result
View All Result
  • Home
  • Kabupaten Tangerang
  • Kota Tangerang
  • Kota Tangsel
  • Banten
  • Nasional
  • Indeks

© 2022 Wartatangerang.com | Situs Berita dan Informasi Seputar Tangerang