• Tentang Kami
  • Contact
Sabtu, 8 November 2025
Wartatangerang.com
No Result
View All Result
  • Login
  • Home
  • Kabupaten Tangerang
  • Kota Tangerang
  • Kota Tangsel
  • Banten
  • Nasional
  • Indeks
  • Home
  • Kabupaten Tangerang
  • Kota Tangerang
  • Kota Tangsel
  • Banten
  • Nasional
  • Indeks
No Result
View All Result
Warta Tangerang
No Result
View All Result
Home Olahraga

Pencetak Gol Tunggal di Final AFF U-16, Pemkot Tangsel Apresiasi Kafiatur Rizky

Oleh: Rizki
Sabtu, 20 Agustus 2022 / 08:44 WIB
Pemain Timnas U-16, Kafiatur Rizky diapit Walikota Tangsel, Benyamin Davnie dan Wakil Walikota Tangsel Pilar Saga Ichsan. (RAY)

Pemain Timnas U-16, Kafiatur Rizky diapit Walikota Tangsel, Benyamin Davnie dan Wakil Walikota Tangsel Pilar Saga Ichsan. (RAY)

Share on FacebookShare on Twitter

WARTA TANGERANG – Pemkot Tangerang Selatan memberikan apresiasi kepada Muhammad Kafiatur Rizky, Pemain Timnas Indonesia U-16 yang mencetak gol tunggal ke gawang Vietnam di Final AFF U-16.

Apresiasi diberikan secara langsung oleh Walikota Benyamin Davnie dan Wakil Walikota Pilar Saga Ichsan, di rumah dinas Wali Kota Tangerang Selatan. Jumat (19/8).

READ ALSO

Gol Injury Time PSBS Biak Hentikan Tren 9 Laga Tak Terkalahkan Persita

Persita Incar Tiga Poin di Kandang PSBS Biak, Dejan Racic Kembali Perkuat Lini Depan

Dalam pertemuan tersebut, Benyamin mengaku bangga lantaran ada putra asal Tangerang Selatan mencetak prestasi di tingkat Internasional. Karena berkat golnya, Indonesia menjadi timnas terbaik se-Asia Tenggara untuk U-16.

“Tentu kami merasa bangga ya, dan masyarakat banyak juga yang menyampaikan apresiasi dan kebanggaannya kepada Kafiatur Rizky,” kata Benyamin.

Benyamin juga berpesan untuk terus mengukir prestasi terbaik. Dimana, masa depan Kafiatur Rizky yang masih panjang untuk menorehkan tinta emas bagi bangsa Indonesia.

“Mungkin nanti Kafiatur Rizky bisa memberikan coaching clinic bagi anak-anak di bawah usia 16 tahun, termasuk di sekolah sepak bola.” ujar Benyamin.

Pujian juga dilontarkan oleh Wakil Walikota Pilar Saga Ichsan yang juga sebagai ketua Asprov PSSI Banten kepada Kafiatur Rizky atas prestasinya. Dia berharap Kafiatur tidak cepat puas terus meningkatkan kemampuannya untuk menorehkan prestasi terbaik bagi Indonesia.

“Kafi ini luar biasa disiplinnya, dan juga selalu berdoa kepada Tuhan. Mudah-mudahan Kafi selalu jadi kebanggaan, jangan pernah menurun, jangan pernah kendor, jangan pernah turun semangatnya,” pesan Pilar.

Sementara itu, Kafiatur Rizky menyampaikan rasa senang dan bangga bisa menjadi penentu kemenangan Timnas Indonesia di ajang Final AFF U-16 melawan Vietnam.

“Saya bangga banget sih bisa cetak gol dan juga berkat kerja sama tim. Karena memang ada target dipertandingan sebelumnya, buat cetak gol.” ucap Kafi.

Ketua Askot PSSI Tangsel, Erlangga Yudha menjadikan Muhammad Kafiatur Rizky sebagai sosok yang patut dicontoh bagi anak muda terutama di sepak bola. Bagaimana kerja kerasnya hingga berhasil mencetak prestasi yang membanggakan.

“Sosok Kafiatur ini harus jadi contoh yang lain, termasuk Askot sendiri. Ini dijadikan contoh bagaimana sih proses dia bermain bola hingga dilirik Timnas bahkan mengantarkan Indonesia juara,” kata Angga.

Lebih lanjut, Angga juga berpesan agar Kafiatur Rizky tidak terlena dengan sanjungan dan capaiannya saat ini. Terlebih, usianya masih sangat muda, dimana perjalanan ke depan masih sangatlah panjang.

Sehingga godaan-godaan seperti materi yang didapat, jangan sampai terlena dan menurunkan intensitas latihannya.

“Jangan sampai terlena dengan pujian dan materi. Dengan kondisi sekarang berlimpah materi, jangan sampai Kafiatur lupa akan konsistensinya,” pungkasnya. (RAY)

Tags: AFF U-16Kafiatur RizkyTangselWarta Tangerang

Temukan berita terkini Wartatangerang.com di Google News. Untuk mengikuti silakan klik tanda bintang*

Previous Post

Eko Pamuji Pamit, Syaiful Anam Pimpin JMSI Jatim

Next Post

Mendapatkan Ketenangan Hati dan Kedamaian, Pemuda Ini Pilih Jadi Mualaf

Related Posts

Gol Injury Time PSBS Biak Hentikan Tren 9 Laga Tak Terkalahkan Persita
Olahraga

Gol Injury Time PSBS Biak Hentikan Tren 9 Laga Tak Terkalahkan Persita

Oleh: Rizki
Kamis, 6 November 2025 / 22:03 WIB
Tantangan Berat Menanti, Persita Hadapi Tiga Laga Tandang Beruntun di BRI Super League
Olahraga

Persita Incar Tiga Poin di Kandang PSBS Biak, Dejan Racic Kembali Perkuat Lini Depan

Oleh: Rizki
Kamis, 6 November 2025 / 08:53 WIB
Persita Naik ke Peringkat Tiga Usai Bermain Imbang Lawan Bhayangkara Presisi FC
Olahraga

Persita Naik ke Peringkat Tiga Usai Bermain Imbang Lawan Bhayangkara Presisi FC

Oleh: Rizki
Sabtu, 1 November 2025 / 20:11 WIB
Persita Comeback ke Lampung Setelah 8 Tahun, Siap Curi Poin dari Bhayangkara Presisi
Olahraga

Persita Comeback ke Lampung Setelah 8 Tahun, Siap Curi Poin dari Bhayangkara Presisi

Oleh: Rizki
Jumat, 31 Oktober 2025 / 18:55 WIB
Ini Kisah Pemain Asing Persita dari Serbia, Aleksa Andrejic
Olahraga

Ini Kisah Pemain Asing Persita dari Serbia, Aleksa Andrejic

Oleh: Rizki
Rabu, 29 Oktober 2025 / 18:13 WIB
Berbagi Poin dengan Persija, Persita Muda Semakin Dekat ke Semifinal
Olahraga

Persita Tak Terkalahkan dalam Tujuh Laga Terakhir, Carlos Pena: Terus Bertarung Hingga Akhir

Oleh: Rizki
Selasa, 28 Oktober 2025 / 20:10 WIB
Next Post
Mendapatkan Ketenangan Hati dan Kedamaian, Pemuda Ini Pilih Jadi Mualaf

Mendapatkan Ketenangan Hati dan Kedamaian, Pemuda Ini Pilih Jadi Mualaf

Discussion about this post



WARTA TERKINI

Taman Rasa, Sentra Kuliner Baru di Gading Serpong

Taman Rasa, Sentra Kuliner Baru di Gading Serpong

Jumat, 7 November 2025 / 19:43 WIB
Transformasi UIN Jakarta ke PTNBH: Pendapatan Non-UKT Naik 180 Persen

Transformasi UIN Jakarta ke PTNBH: Pendapatan Non-UKT Naik 180 Persen

Jumat, 7 November 2025 / 14:29 WIB
Edukatif dan Menghibur, Mal Ciputra Tangerang Hidupkan Kembali Dunia Dinosaurus

Edukatif dan Menghibur, Mal Ciputra Tangerang Hidupkan Kembali Dunia Dinosaurus

Jumat, 7 November 2025 / 08:25 WIB
Bupati Tangerang Sambangi Veteran Perang Usia 1 Abad

Bupati Tangerang Sambangi Veteran Perang Usia 1 Abad

Kamis, 6 November 2025 / 22:21 WIB
Gubernur Banten Ajak Tangerang Raya ‘Gas Pol’ Bangun PSEL TPA Jatiwaringin

Gubernur Banten Ajak Tangerang Raya ‘Gas Pol’ Bangun PSEL TPA Jatiwaringin

Kamis, 6 November 2025 / 22:16 WIB
300 Crosser Guncang Tangerang! Sirkuit Selapajang Resmi Comeback Lewat Grasstrack Piala Wali Kota

300 Crosser Guncang Tangerang! Sirkuit Selapajang Resmi Comeback Lewat Grasstrack Piala Wali Kota

Kamis, 6 November 2025 / 22:10 WIB
Gol Injury Time PSBS Biak Hentikan Tren 9 Laga Tak Terkalahkan Persita

Gol Injury Time PSBS Biak Hentikan Tren 9 Laga Tak Terkalahkan Persita

Kamis, 6 November 2025 / 22:03 WIB
Sinergi Ritel vs UMKM Jadi Senjata Baru Indonesia Hadapi Perdagangan Dunia

Sinergi Ritel vs UMKM Jadi Senjata Baru Indonesia Hadapi Perdagangan Dunia

Kamis, 6 November 2025 / 21:50 WIB
Facebook Twitter Instagram Youtube
Wartatangerang.com

  • Tentang Kami
  • Disclaimer
  • Kode Etik
  • Pedoman
  • Privacy Policy
  • Contact

© 2022 Wartatangerang.com | Situs Berita dan Informasi Seputar Tangerang

Welcome Back!

Login to your account below

Forgotten Password?

Retrieve your password

Please enter your username or email address to reset your password.

Log In

Add New Playlist

No Result
View All Result
  • Home
  • Kabupaten Tangerang
  • Kota Tangerang
  • Kota Tangsel
  • Banten
  • Nasional
  • Indeks

© 2022 Wartatangerang.com | Situs Berita dan Informasi Seputar Tangerang